Efektivitas Pengaruh Komunikasi Pimpinan Kepala Sub Bagian Umum Dan Kepegawaian dalam Meningkatkan Pelayanan pada Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Soppeng

  • Muh Said STISIP Petta Baringeng

Abstract

Penelitian ini bertujuan: (1) Untuk mengetahui bagaimana bentuk efek komunikasi pimpinan kepala sub bagian umum dan kepegawaian pada kantor dinas pendidikan Kabupaten Soppeng. (2) Untuk mengetahui hubungan antara pengaruh komunikasi dalam meningkatkan pelayanan pada kantor dinas pendidikan Kabupaten Soppeng. Jenis penelitian ini adalah Kuantitatif. Lokasi penelitian adalah Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Soppeng. Dipilihnya lokasi ini disebabkan Dinas Pendidikan Kabupaten Soppeng sesuai dengan obyek penelitian. Populasi penelitian adalah seluruh pegawai/staf dalam lingkup kantor Dinas Pendidikan yang berjumlah 30 orang. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan bahwa terdapat pengaruh yang sangat kuat komunikasi antarpribadi pimpinan Kantor Dinas Pendidikan memiliki tingkat pengaruh yang kuat. Bahwa komunikasi antarpribadi pimpinan kantor Dinas Pendidikan mempunyai pengaruh yang kuat dengan hal ini di tandai dengan nilai koefisien korelasi R = 0,861

References

Ali, Tahir; 2020; Perkembangan Pegawai, Jakarta: GhaIia Indonesia.
Arikunto, Suharsimin. 2019. “Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik”. Jakarta: Rineka Cipta
Bahri, Saeful. 2020. “pegawai dan pegawai lainnya Dalam Interaksi Edukatif (Suatu Pendekatan Teoritis)”. Jakarta: Rineka Cipta
Brent D. Ruben. 2019. Communication and Human Behavior. New York: Macmilland Publishing Company.
Bulaeng, Andi, 2020, Metode Penelitian Komunikasi Kontemporer, Makassar: Hasanuddin University Press.
Darmawati. 2020. “Hubungan Antara Profesionalisme pegawai Dengan Prestasi bekerja pegawai SMA Negeri di Kabupaten Maros”. Tesis. Makassar: PPs Universitas Negeri Makassar
Dedi Supriyadi, 2019. Mengangkat Citra dan Martabat pegawai.. Yogyakarta: Adicita Karya Nusa.
Depdikbud.2019. Profil Kemampuan Dasar pegawai.Jakarta:P3G
Depdiknas. 2020. Undang-undang RI No 20 Tahun 2003.”Tentang Sistem pemerintahan Nasional”. Jakarta: Depdiknas
Djamarah, S.B. 2019. Prestasi bekerja dan Kompetensi pegawai. Surabaya. Usaha Nasional.
Devito, Joseph. A., 2019, Komunikasi Antar Manusia, Kuliah Dasar Edisi Kelima, AIih Bahasa Agus Maulana, Profesional Books, Jakarta.
Forsdale, 2019. Perspectives on Communication. New York: Random House.
Freud,S., 2019. The ego and the id. London: The Hogarth Press
Harsey, Paul dan Blancharc Ken, 2019. Manajemen Perilaku Organisasi Pendayagunaan Sumber Daya Manusia, Jakarta: Erlangga.
lndrawidjaya Adam, 2019. Perilaku Organisasi, Bandung: Sinar Baru.
Kartini Kartono, 2019. Pemimpin dan Kepemimpinan, Rajawali, Jakarta. Kazim Ashar, Pengukuran Efektifitas Dalam Organisasi. Pusat Antar Universitas Ilmu-Ilmu Sosial Universitas Indonesia, Jakarta.
Moenir, AS, 2019. Pendekatan Manusiawi dan Organisasi Terhadap Pembinaan Kepegawaian. Jakarta: Gunung Agung.
Malik, tahir. 2020. Metodologi Penelitian Dan Aplikasi. Makassar: Pustaka Pena Press.
Mulyasa, E. 2020. “Menjadi pegawai Profesioanal”. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
Nasir. 2020. “Peranan keluarga dalam pembinaan Prestasi bekerja”. Tesis. Makassar: PPs Universitas Negeri Makassar.
Poerwadarininta, WJS, 2018 Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka.
Sarlito Wirawan, 2019. Psikologi Perkembangan, Jakarta: Bulan Bintang.
Sukarna,2019, Dasar-dasar Manajemen, Jurnal pemerintahan. Bandung.
The Liang Gie dan Kawan-kawan. 2019. Ensiklopedia Administrasi. Jakarta: Gunung Agung.
Tenri Ningsih, Andi. 2019. Supervisi Pengajaran, Motivasi Kerja, Kinerja Guru, dan prestasi Belajar Siswa. Makassar: Kretakupa Print..
Undang-Undang Sistem pemerintahan Nasional (UU. RI No. 20 Thn 2003). 2020. Jakarta: Sinar Grafika
Undang-undang Kepegawaian. 2020. Undang-undang No 43. 1999. Jakarta: Sinar Grafika
Published
2023-04-28
How to Cite
SaidM. (2023). Efektivitas Pengaruh Komunikasi Pimpinan Kepala Sub Bagian Umum Dan Kepegawaian dalam Meningkatkan Pelayanan pada Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Soppeng. Jurnal Ilmiah Metansi (Manajemen Dan Akuntansi), 6(1), 92-100. https://doi.org/10.57093/metansi.v6i1.187