Pengaruh Promosi dan Diskon (Potongan Harga) Terhadap Keputusan Pembelian Roller Conveyor Pada PT. Adiprasetya Teknik Pondok Rajeg

  • Asep Sofwan Munandar STIE Kalpataru
  • Ita Patnina STIE Kalpataru

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Promosi dan Diskon (Potongan Harga) terhadap Keputusan Pembelian Roller Conveyor pada PT. Adiprasetya Teknik. Berdasarkan hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan dan bahan pertimbangan bagi PT. Adipasetya Teknik dalam menentukan strategi promosi  dan penetapan diskon yang lebih baik. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, kuesioner dan studi pustaka. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelititan ini adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasih yang terdiri dari uji normalitas, uji multikolineritas, uji heteroskedastisitas, uji autokorelasi. Selain itu untuk uji hipotesis yang digunakan adalah  dengan uji regresi berganda, korelasi berganda, uji koefisien determinasi (R²), uji T dan Uji F. Banyaknya populasi yang digunakan pada penelitian ini adalah sebanyak 35 perusahaan sebagai konsumen PT. Adiprasetya Teknik yang menggunakan roller conveyor baik sebagai distributor maupun end user, dengan menggunakan sampel jenuh yakni semua populasi dijadikan sampel yaitu sebanyak 35 perusahaan. Dari hasil analisis regresi berganda didapatkan hasil variabel promosi sebesar 0,002 dan variabel diskon 0,004 maka kedua variabel tersebut memiliki nilai signifikan dibawah 0,05. Dapat dikatakan bahwa variabel independen tersebut memiliki pengaruh terhadap variabel dependen. Hasil Uji F menunjukan nilai f hitung = 13,925 dengan signifikan sebesar 0,000 < 0,05. Hal ini berarti f hitung = 13,925 > f  tabel = 3,28. Maka promosi dan diskon memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian secara simultan (besama – sama). Dengan demikian jika dilihat dari hasil uji T dapat dikatakan bahwa variabel promosi (X1) yang lebih berpengaruh terhadap keputusan pembelian (Y) dibandingkan dengan variabel diskon (potongan harga) (X2)

References

Assauri,Sofjan, (2009).Manajemen Pemasaran Konsep Dasar dan Strategi,edisi pertama.Jakarta: Rajagrafindo.
Arikunto, (2010).Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.
Appley A, Lawrence, Lee, Oey, Liang, (2010) Pengantar Manajemen. Jakarta: Salemba Empat.
Basu Swastha dan Irawan, (2005), Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: Liberty.
Basu Swasthan, (2007).Manajemen Pemasaran. Edisi Kedelapan. Cetakan Kedelapan. Jakarta: Penerbit Liberty.
Basu Swastha dan Irawan, (2007).Manajemen Pemasaran Modern, FE UGM: Yogyakarta.
Bambang Supomo dan Nur Indriantoro, (2002).Metodologi Penelitian Bisnis, Cetakan Kedua, Yogyakara: Penerbit BFEE UGM.
Gujarati, Damodar N, (2009).Basic econometrics. Tata McGraw-Hill Education,
Hasibuan, Malayu SP, (2006)."Manajemen dasar, pengertian dan masalah." Jakarta: Bumi Aksara.
Heri Retnawati, (2016).Validitas Reliabilitas & Karakteristik Butir (Panduan untuk Peneliti, Mahasiswa, dan Psikometrian) berbasis software. Cetakan Ke-1. Penerbit: Nuha Medika.
Kotler, Philip, (2007).Manajemen Pemasaran, Jilid 2, Edisi 12, PT Indeks, New
Jersey.
Kotler, Philip. dan Keller, (2009).KL." Manajemen Pemasaran.
Nazir, Moh, (2005).Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Prastowo, A, (2012).Metode Penelitian Kualitatif dalam Perspektif Rancangan Penelitian. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Rambat, Lupiyoadi, dan A. Hamdani, (2006). Manajemen Pemasaran Jasa. Edisi. Kedua. Jakarta; Salemba Empat.
Riduwan, (2004).Metode dan Teknik Menyusun Tesis. Cetakan Pertama. Bandung: Alfabeta.
Rivai, Veithzal, (2009). Manajemen sumber daya manusia untuk perusahaan: Dari teori ke praktik. Rajawali Pers.
Sugiyono, (2012).Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&B. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono, (2006).Statistika Untuk Penelitian, Cetakan Ketujuh, Bandung: CV. Alfabeta.
Sugiyono, (2006).Metode Penelitian Administrasi. Edisi 13. Bandung: CV Alfabeta.
Sugiyono, (2010).Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, Bandung: Alfabeta.
Sugiyono, (2004).Metode penelitian administrasi. Bandung : Alfabeta.
Suharto, Edi, (2009).Development of Social Welfare in Indonesia: Situation Analysis and General Issues.
Sugiyono, Prof. (2005)."Memahami Penelitian Kualitatif." Bandung: Alfabeta.
Suryabrata, Sumadi, (2004)."Penelitan Kualitatif." Edisi Keempat, Jakarta: Bumi Aksara.
Setiyono, Erik, and Lailatul Amanah, (2016)."Pengaruh Kinerja Keuangan dan Ukuran Perusahaan Terhadap Return Saham." Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi 5.5.
Sugiyono, (2008).Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.
Stoner, J. A. F., R. E. Freeman, and D. R. Gilbert, (2005)."Management Edisi ke-13."
Tjiptono, Fandy, (2008), Strategi Pemasaran, Edisi 3, Yogyakarta: ANDI.
Published
2023-04-30
How to Cite
MunandarA. S., & PatninaI. (2023). Pengaruh Promosi dan Diskon (Potongan Harga) Terhadap Keputusan Pembelian Roller Conveyor Pada PT. Adiprasetya Teknik Pondok Rajeg. Jurnal Ilmiah Metansi (Manajemen Dan Akuntansi), 6(1), 114-124. https://doi.org/10.57093/metansi.v6i1.235