Menyelami Minat Karir Mahasiswa Akuntansi, Gender, Peran Motivasi Pembelajaran Perpajakan, Terhadap Peluang Kerja Di Bidang Perpajakan (Studi Kasus Universitas Perguruan Tinggi Di Surabaya)

  • Maria Nurani STIE YAPAN Surabaya
  • Gusti Dian Prayogi STIE YAPAN Surabaya

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk Menguji Minat karir Mahasiswa Akuntansi, gender, peran motivasi pembelajaran perpajakan terhadap peluang kerja di bidang perpajakan.teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 150 orang .dan metode yang di gunakan adalah metode kuantitatif, teknik analisis data menggunakan aplikasi IBM SPSS STATISTIK 2023. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pengujian terhadap variabel minat karir (X1) ditemukan bahwa variabel ini memiliki pengaruh yang signifikan terhadap peluang kerja di bidang perpajakan (Y) Nilai t hitung sebesar 10.118 dengan nilai signifikansi (sig.) sebesar 0.000 menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang kuat antara minat karir seseorang dengan peluang kerja di bidang perpajakan. Lebih lanjut, karena nilai signifikansi kurang dari 0.05 dan t hitung lebih besar dari t tabel (1.97635), hipotesis yang menyatakan bahwa Minat Karir (X1) berpengaruh signifikan terhadap Peluang Kerja di Bidang Perpajakan (Y) dapat diterima. ,Kedua terkait dengan pengaruh gender (X2) Terhadap Peluang kerja di bidang perpajakan (Y) hasil analisis menunjukkan bahwa variabel ini tidak memiliki pengaruh yang signifikan ,Nilai t hitung sebesar 1.521 dengan nilai signifikansi sebesar 0.130 menunjukkan bahwa tidak terdapat cukup bukti statistik untuk mendukung hipotesis bahwa jenis kelamin seseorang berpengaruh terhadap peluang kerja di bidang perpajakan. Hal ini terkonfirmasi dengan nilai signifikansi yang lebih besar dari 0.05 dan t hitung yang lebih kecil dari t tabel (1.97635), sehingga hipotesis tentang pengaruh Gender (X2) terhadap Peluang Kerja di Bidang Perpajakan (Y) harus ditolak. Ketiga Dalam analisis terhadap variabel peran motivasi (X3) hasil ini menunjukkan bahwas variabel ini memiliki pengaruh yang signifikan terhadap peluang kerja di bidang perpajakan ( Y) Nilai t hitung sebesar 2.826 dengan nilai signifikansi sebesar 0.005 menunjukkan bahwa motivasi seseorang memainkan peran penting dalam menentukan peluang mereka untuk mendapatkan pekerjaan di bidang perpajakan. Karena nilai signifikansi kurang dari 0.05 dan t hitung lebih besar dari t tabel (1.97635), hipotesis yang menyatakan bahwa Peran Motivasi (X3) berpengaruh signifikan terhadap Peluang Kerja di Bidang Perpajakan (Y) dapat diterima

References

Amrain, N Wuryandini, A. R;. (2021). Pengaruh Gender, Pertimbangan Pasar Kerja, Lingkungan Kerja Terhadap Pemilihan Karir Profesi Akuntan. Jambura Accounting Review, 2(2), 87=99.
Ardiana, E, Mujiyati, M;. (2023). Pengaruh Persepsi, Motivasi, Minat, Dan Pengetahuan Perpajakan Terhadap Keputusan Mahasiswa Memilih Berkarir Di Bidang Perpajakan. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 4(5),, 5252-5265.
Becker, Gary S. (1964). Human Capital: A Theoretical and Empirical Analysis, with Special Reference to Education. University of Chicago Press.
Becker, Gary S. (1964). Human Capital: A Theoretical and Empirical Analysis, with Special Reference to Education. University of Chicago Press.
Blau, F. D. (2017). The Gender Wage Gap: Extent, Trends, and Explanations. Journal of Economic Literature vol. 55, no. 3, 789865.
Djefris, D, Anjani, Y Sukartini, S;. (2023). Pengaruh Pengetahuan Pajak,
Penghargaan Finansial, Dan Pertimbangan Pasar Kerja Terhadap Minat Mahasiswa Jurusan Akuntansi Untuk Berkarir Dibidang Perpajakan. Jurnal Akuntansi, Bisnis Dan Ekonomi Indonesia (JABEI), 2(1),, 91-102.
Creswell, J. W. (2014). Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches. Sage Publications.
Erwin Hadisantoso, N. D. (2023). Analisis Faktor-faktor yang Mmepengaruhi Minat Mahasiswa Akuntansi dalam memilih Profesi Bidang Perpajakan. KOnfrensi Ilmiah Akuntansi X, 1-14.
Fakih, M. (2016). Analisis Gender & Transformasi sosial. Yogjakarta: Pustaka Pelajar.
Florida, Richard (2002). The Rise of the Creative Class: And How It's Transforming Work, Leisure, Community, and Everyday Life. Basic Books.
Hanie, U, Kadir, K & Nor, W;. (2021). Faktor-Faktor yang Memengaruhi Jalur Karir di Bidang Akuntansi. JRAP (Jurnal Riset Akuntansi dan Perpajakan), 8(1),, 79-91.
Jatmiko, S.;. (n.d.). Upaya United Nations Development Programme (UNDP) dalam meningkatkan kesetaraan gender di Indonesia melalui Program Sustainable Development Goals (SDGs).
kampus republika. (2023, Maret 9). Kampus Republika. Retrieved from https://kampus.republika.co.id: https://kampus.republika.co.id/infokampus/1622914402/Cek-Peminat-dan-Daya-Tampung-TerbanyakProdi-Akuntansi-27-PTN-di-Jawa-Referensi-SNBT-2023
Keynes, John Maynard (1936). The General Theory of Employment, Interest, and Money. Harcourt Brace.
Mahayani, Ni Made Dwi et al;. (2017). Pengaruh Persepsi, Motivasi, Minat, Dan Pengetahuan Mahasiswa Akuntansi Program S1 Tentang Pajak
Porter, Michael E. (1990). The Competitive Advantage of Nations. Free Press.
Terhadap Pilihan Berkarir Dibidang Perpajakan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha 7.1.
Murdiawati, D;.(2020). Faktor-faktor yang mempengaruhi minat mahasiswa akuntansi di Surabaya untuk memilih karir menjadi akuntan publik. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 20(2), 248-256.
Nugroho, P. I. (2018). Determinan Minat Profesi Dibidang Perpajakan. Ultima Accounting: Jurnal Ilmu Akuntansi, 10(1), 34-51.
Nurbawani, A. (2022). Motivasi Keaktifan Mahasiswa dalam Perkuliahan Secara Daring pada Masa Pandemi COVID-19 dalam Perspektif Teori Pengharapan Victor Harold Vroom. outheast Asian Journal of Islamic Education Management, 3(2),177-188 https://doi.org/10.21154/sajiem.v3i2.99.
Nurchayati, N. (2023). Minat berkarier mahasiswa akuntansi dibidang perpajakan: Pengetahuan perpajakan, motivasi dan penghargaan finansial. Serat Acitya – Jurnal Ilmiah UNTAG Semarang, 131-143.
Nurhalisa, S. a. (2020). Pengaruh motivasi, persepsi, penghargaan finansial, dan pertimbangan pasar kerja terhadap pemilihan karir Akuntan Publik. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi Universitas Pendidikan Ganesha, 11(2), 264–273.
R, N. (2022). The Impact of Gender on Career Interest in Taxation: A Case Study of Indonesian Accounting Students. International Journal of Accounting Research, 15(2, 78-89.
Rachmawati, L. P. (2017). Pengaruh persepsi dan motivasi terhadap minat berkarir mahasiswa di bidang perpajakan Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Pada Universitas Negeri Jakarta. Jurnal Wahana Akuntansi, 12(1), 28-42.
Ratnaningsih, N. M. (2022). Pengaruh Persepsi dan Motivasi Mahasiwa Akuntansi Perpajakan pada Minat Mahasiswa Berkarir di Bidang Perpajakn (survei pada Mahasiswa Akuntansi Perpajakan di Politeknik Elbajo Commudus Labuhan Bajo). JurnalCakrawala Ilmiah1(12), 3641-3648.
Sari, D. K. (2021). Gender and Career Interest in Taxation: A Comparative
Study of Accounting jurnal akuntansi vol.1,no.2,, 125151.Students in Indonesia. Journal ofTaxation Studies,8(1), 45-58.
Sugiyono;. (n.d.). Data Primer-Sumber Data Yang Langsung
United Nations Development Programme (UNDP). (2019). Gender Inclusive Definitionand Terminology.
Rosita dkk. (2021,4;4). uji validitas dab reabilitas kuisioner prilakau proposal. kajian bimbingan & konseling dalam pendidikan, 279-284.
MISI, V. &. (n.d.). Stie yapan.ac.id. Retrieved from www.stieyapan.ac.id
Rosita dkk. (2021,4;4). uji validitas dab reabilitas kuisioner prilakau proposal. kajian bimbingan & konseling dalam pendidikan, 279-284.
visi dan misi universitas katolik widya mandala. (n.d.). unika widya mandala.ac.id. Retrieved from unika widya mandala.ac.id: www.universitas katolik widya mandala
Visi dan misi universitas wijaya putra surabaya. (n.d.). Uwp.ac.id profil visi misi. Retrieved from Uwp.ac.id profil visi misi: www.wijayaputra.ac.id
visi, dan misi;. (n.d.). unair.ac.id. Retrieved from unair.ac.id: www.unair.ac.id
Ghozali,Hair dkk. ((2019)(2021)). Uji Normalitas data. In G. dkk, Uji Normalitas data (pp. (196)(376-378).
Published
2024-10-12
How to Cite
NuraniM., & PrayogiG. D. (2024). Menyelami Minat Karir Mahasiswa Akuntansi, Gender, Peran Motivasi Pembelajaran Perpajakan, Terhadap Peluang Kerja Di Bidang Perpajakan (Studi Kasus Universitas Perguruan Tinggi Di Surabaya). Jurnal Ilmiah Metansi (Manajemen Dan Akuntansi), 7(2), 324-335. https://doi.org/10.57093/metansi.v7i2.319